Latihan Produk Kreatif dan Kewirausahaan 07


Baca Artikel Berikut: Kesalahan yang Dilakukan Wirausaha Baru

Menjadi seorang wrausaha identik dengan pembelajaran yang tiada henti. Termasuk belajar dari kesalahan-kesalahan yang khususnya cenderung dilakukan olwh wirausaha baru. Berikut kesalahan-kesalahan wirausaha yang mengakibatkan kegagalan usaha yang diinginkan.

a. Terlalu percaya insting
Banyak wiausaha yang terlalu percaya insting ketika membuat keputusan. Padahal meskipun menjadi wirausaha itu penuh resiko, tetap ada pertimbangan yang harus dilakukan. Jadi jangan ragu berkonsultasi dengan yang ahli daripada terus terusan nekad mempercayai insting.

b. Terlambat merilis produk
Sebaik apapun sebah ide, jika perilisannya lambat biasanya justru sulit mencapai kesuksesan. Coba ciptakan produk, lempar ke pasaran, dan perbaiki jika ada kekurangan. Terlalu lama menyempurnakan suatu hal di awal usaha belum tentu memberi dampak baik.

(Sumber: merdeka.com)

------

Tugas:

Carilah informasi tambahan mengenai kesalahan-kesalahan yang dilakukan wirausaha yang membuat perluang-peluang usahanya gagal! Kesalahan wirausaha yang membuat peluang usahanya gagal yaitu:
a) ......................
b) ......................
c) ......................
d) ......................






Post a Comment

Previous Post Next Post